Articles by "PMP"

















Pengisian Kuisioner pada aplikasi PMP yang dilakukan oleh PTK,Kepala Sekolah maupun Siswa membutuhkan ketelitian dalam pengisian dan umum nya memiliki kemampuan dalam mengoperasikan komputer, dalam pengisian Kuisioner PMP ini tentunya ada yang mengalami Error/Crash blank putih pada salah satu Kuisioner yang kita kerjakan, pada kasus ini yaitu terhadi blank putih saat memilih Kuisioner C. Proses Pembelajaran -> C14 ,Seperti Pada Gambar dibawah ini : 


Gambar di atas merupakan gambar tampilan error pada kuisioner siswa, untuk mengatasi hal tersebut cukup mudah, ikuti langkah di bawah ini.

1. Pada saat Tampilan Blank Putih / Error Tersebut, Silahkan Klik Icon Save di Samping Kanan.





















Berhasil Di Simpan 





















2. Langkah Selanjutnya, Silahkan Refresh halaman anda atau tekan F5 pada keybord, Biarkan Loding halaman selesai, Setelah itu kembali klik pada kuisioner yang error tadi, dan lihat hasilnya.
Error Pada C14 Hilang
3. Selesai.

Cara Di atas dapat digunakan jika terjadi error pada kuisioner PTK

Jika artikel ini bermanfaat , silahkan berikan kritik dan saran pada kotak komentar dibawah ini. 

























Sebelumnya Pada aplikasi PMP PTK dapat login dengan Username dan password yang kita buat pada aplikasi dapodik, Setelah di update ke versi yang terbaru, mungkin anda akan mengalami kebingungan , yaitu PTK tidak dapat login dengan akun sebelumnya yang dapat digunakan untuk login. PTK sudah memasukan Username dan password dengan benar , namun saat kita klik Masuk Aplikasi Muncul Pesan Seperti Dibawah ini: 



Untuk Mengatasi Hal Tersebut Cukup Mudah, Silahkan Baca Keterangan Dibawah ini :

  • Username PTK adalah email yang diisikan di aplikasi dapodik
  • Password PTK adalah tanggal lahir yang diisikan di aplikasi dapodik dengan format yyyy-mm-dd (contoh: 1980-08-20)

Semoga Atikel Ini Bermanfaat, Kritik dan saran silahkan tinggalkan pada kotak komentar di bawah ini.





















Berdasarkan informasi di laman pmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id proses pengembangan dan pengujian Sistem Aplikasi Penjaminan Mutu Pendidikan Tahun 2019 Pendidikan Dasar dan Menengah versi 2019.09.01 telah selesai secara bertahap dan dapat dirilis pada tanggal 9 September 2019.
Sistem Aplikasi Penjaminan Mutu Pendidikan Tahun 2019 versi 2019.09.01 secara umum bertujuan untuk mendukung proses penjaminan mutu yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun Ajaran 2019/2020.
Untuk itu secara teknis terdapat beberapa aplikasi utama pada Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Dikdasmen Tahun 2019 dapat dibuka pada tautan di bawah ini:
  1. Laman baru PMP Dikdasmenpmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id
    (Sebagai portal resmi informasi seputar Pemetaan Mutu Pendidikan jenjang pendidikan dasar dan menengah)
  2. PMP Online (EDS Daring)pmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id:1745
    (Login menggunakan akun Dapodik Sekolah)
  3. Manajemen PMPpmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id:2019
    (Login menggunakan akun Dapodik Dinas dan LPMP)
  4. Supervisi Mutu PMPpmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id:8881
    (Login khusus akun Pengawas menggunakan NIP)
Catatan:
  1. Aplikasi EDS Daring sudah menggunakan instrumen tahun 2019 dan dapat diunduh pada menu Pusat Unduhan.
  2. Aplikasi Manajemen PMP diperuntukkan kepada Dinas Pendidikan Provinsi dan Kabupaten Kota, serta LPMP dalam rangka mengelola pelaksanaan PMP, juga memberikan kontribusi informasi dan berbagi praktik baik yang akan dimuat pada laman PMP. Selain itu dapat digunakan untuk mengelola dan memantau pengawas dan progres PMP sekolah binaannya.
  3. Aplikasi Supervisi Mutu digunakan khusus oleh Pengawas dalam mengelola data kunjungan supervisi dan verval mutu sekolah binaannya.
  4. EDS pada saat ini hanya tersedia pada mode Daring (Online) dan akun yang digunakan semuanya bersumber dari Dapodik untuk Kepala Sekolah, PTK dan Peserta Didik, terkecuali Komite Sekolah ditambahkan pada aplikasi.
  5. EDS Offline masih dalam masa pengembangan sambil dilakukan penyempurnaan pada aplikasi.
  6. Portal Simulasi Bimtek Pemetaan Mutu Fasilitator Nasional ditutup untuk sementara dalam waktu 5-7 hari.

sumber : http://dapo.dikdasmen.kemdikbud.go.id

MKRdezign

Contact Form

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget